PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, INTENSITAS ASET TETAP, DAN DANA PINJAMAN TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK DENGAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Kasus pada Perusahaan yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2018-2021)
DOI : 10.24952/jaksya.v1i2.8523
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengungkapan Coporate Social Responsblity (CSR), capital intensity, dan leverage terhadap agresivitas pajak dengan dimoderasi oleh kepemilikan institusional. Jenis penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan menggunakan data panel yang bersumber dari annual report yang telah dipublikasikan melalui webstine www.idx.co.id. Teknik pengumpulan data dilakukan menggunakan teknik dokumentasi dan observasi secara tidak langsung pada laporan keuangan tahunan. Dengan menggunakan teknik purposive sampling sebagai pemilihan sampel, sehingga dari 30 nama perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII) pada periode 2018-2021 diperoleh 12 sampel nama perusahaan yang terpilih. Jadi, terdapat 48 total sampel yang digunakan utnuk penelitian ini. Pengujian olah data pada penelitian ini dilakukan menggunakan aplikasi bantu yaitu Eviews 2010. Pengukuran variabel yang digunakan untuk agresivitas pajak yaitu menggunakan ETR, pengungkapan CSR menggunakan CSRIi, capital intensity menggunakan CINT, leverage menggunakan Debt to Asset Ratio (DAR), dan kepemilikan institusional menggunakan INST. Dengan hasil penelitian yang diperoleh yaitu, pengungkapan CSR dan capital intensity tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak, sedangkan leverage berpengaruh positif signifikan terhadap agresivitas pajak. Dalam variabel moderasi, kepemilikan institusional tidak mampu memoderasi hubungan antara pengungkapan CSR terhadap agresivitas pajak, begitu juga dengan capital intensity. Sedangkan pada leverage, kepemilikan institusional mampu memoderasi (memperlemah) hubungannya dengan agresivitas pajak.
Ahyar, H., Auliya, N. H., Andriani, H., Fardani, R. A., Ustiawaty, J., Utami, E. F., Sukmana, D. J., & Istiqomah, R. R. (2020). Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif (H. Abadi (ed.); Issue April). CV. Pustaka Ilmu.
Amalia, F. A. (2019). Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) dan Penghindaran Pajak: Kepemilikan Institusional Sebagai Variabel Moderasi. JAE (JURNAL AKUNTANSI DAN EKONOMI), 4, 14–23. https://doi.org/doi.org/10.29407/jae.v4i2.12719
Andhari, P. A. S., & Sukartha, I. M. (2017). Pengaruh pengungkapan corporate social responsibility, profitabilitas, inventory intensity, capital intensity dan leverage pada agresivitas pajak. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 18(3), 2115–2142. https://ojs.unud.ac.id/index.php/Akuntansi/article/download/25794/18041
Arismajayanti, N. P. A., & Jati, I. K. (2017). Influence Of Audit Committee Competence, Audit Committee Independence, Independent Commissioner And Leverage On Tax Aggressiveness. Journal of Auditing, Finance, and Forensic Accounting, 5(2), 109–119. https://www.openaccess.cam.ac.uk/publishing-open-access/open-access-agreements
Bernardin, D. E. Y., & Karina, E. (2021). Nilai Perusahaan: Perencanaan Pajak Dan Kepemilikan Manajerial Serta Transparansi Perusahaan Sebagai Pemoderasi. Jurnal Financi, 2(1), 1–12. https://ejurnal.ars.ac.id/index.php/financia
Dwiarto. (2014). DATA BAB 1 - SEMINAR (2). Https://Www.Beritasatu.Com/Ekonomi/10707/Empat-Kasus-Pajak-Besar-Grup-Bakrie.
Lucky, G. O., & Murtanto. (2022). Pengaruh Thin Capitalization dan Capital Intesity dengan Kepemilikan Institusionalsebagai Variabel Moderating Terhadap Tax Avoidance. COMSERVA:Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 2(4), 950–965. https://doi.org/10.36418/comserva.v2i4.355
Oktris, L., Kresnawati, M., & Mulya, H. (2021). Pengaruh Corporate Social Responsibility , Profitabilitas , Leverage , Dan Capital Intensity Terhadap Agresivitas Pajak. 2(2), 21–40.
Prasatya, R. E., Mulyadi, J. M. V, & Suyanto. (2020). Karakter Eksekutif , Profitabilitas , Leverage , dan Komisaris Independen Terhadap Tax Avoidance Dengan Kepemilikan Institusional Sebagai Variabel Moderasi. JRAP (Jurnal Riset Akuntansi Dan Perpajakan), 7(2), 153–162.
Rahayu, S., & Suryarini, T. (2021). The Effect of CSR Disclosure, Firm Size, Capital Intensity, and Inventory Intensity on Tax Aggressiveness. Accounting Analysis Journal, 3, 191–197. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/aaj/article/view/51446
Suryowati, E. (2016). KASUS PT RNI. KOMPAS Dan RNI.Co.
Wahyuni, P., & Henti. (2022). The Effect of Profitability, Leverage and Corporate Social Responsibility on Tax Aggressiveness in Agricultural Sector Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) for the 2014-2018 Period. … Bisnis Eka Prasetya (Eka Prasetya Journal of …, 8, 1–11. http://jurnal.eka-prasetya.ac.id/index.php/JABEP/article/view/227
Wijayanti, C. Y., & Merkusiwati, N. K. L. A. (2017). Pengaruh Proporsi Komisaris Independen, Kepemilikan Institusional, Leverage, dan Ukuran Perusahaan Pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20, 699–728.