Implementasi Manajemen Masjid Untuk Meningkatkan Kualitas Spiritual Remaja

Hasbi Anshori (, Indonesia)

Abstract


Abstrak

Kepengelolaan Masjid secaramaksimalmerupakanusaharegenerasisumberdayamanusia,olehkarenaitumanajemen masjid perludiperhatikan.Masalahpenelitianiniadalahkepengurusan masjid MasjidRaisyahPudun Jae, PerumahanGriya24  Asrikurangmemaksimalkanfungsitujuanpenelitianiniadalahmenjelaskanbagaimana problem manajemen yang terdapat di Masjid RaisyahPudun Jae, PerumahanGriya 24  Asrisertamenjelaskanupayapengurusmeningkatkankualitas spiritual remaja masjid. JenisPenelitianiniadalahkualitatifdenganpendekatandeskriptif. Hasilpenelitianini,adalahmanajemen Masjid MasjidRaisyahPudun Jae, PerumahanGriya24  Asri, merupakan masjid yang manajemennyaberjalandengansangatbaik.Terbuktibanyakkegiatan masjid yang dilaksanakandanmemberikanefek yang baikterhadapjama’ah. manajemen masjid yang dikeloladenganbaik, memberikanfungsi masjid untukdapatmempunyaipeningkatandanmempunyaiarti, tidakhanyaterbataspadapeningkatankualitasimandantaqwa, tetapijugapeningkatankualitaskehidupan yang meliputikesehatan, pendidikan, ketrampilan, koperasi, gotongroyongdanibadahsosiallainnya, sehinggadapatmeningkatkankesejahteraanumat di lingkungan masjid.


Full Text:

PDF

References


Referensi

Ali Jumbulatidan Abdul Futuh At-Tuwaanisi, penerjemahArifin, Terj. DirāsahMuqāranahFī al-Tarbiyah al-Islamiyyah/ PerbandinganPendidikan Islam, Cet. 2 (Jakarta: RinekaCipta, 2002)

CandraWijaya, Muhammad Rifa’i, Dasar-DasarManajemen; MengoptimalkanPengelolaanOrganisasiSecaraEfektif Dan Efisien, (Medan: Perdana Publishing, 2016)

Debdikbud, KamusBesar Bahasa Indonesia, (Jakarta: BulanBintang, 2002)

Lina Silfia, “Peran Masjid DalamMeningkatkanKualitasPendidikan Islam (StudiKasus di Masjid At-TaqwaNgares, Kadireso, Teras, Boyolali)”, ArtikelPublikasiIlmiah, (Juli 2013), http://www.eprints.ums.ac.id, (diaksestanggal 17 Juni 2016).

Lukman Ali, dkk.,KamusBesar Bahasa Indonesia, Cet II (Jakarta: BalaiPustaka, 1997)

Margono, MetodologiPenelitianPendidikan, (Jakarta: Rineka. Cipta, 1997)

Mushtafa ilyan, metode penelitian; konsep dasar, metode dan prakteknya , (riyadh: baitu al- afkar, 2001)

NurAisyahHandryant, Masjid sebagaiPusatPengembanganMasyarakatIntegrasiKonsepHabluminallahHabluminannas, danHabluminalalam (Malang: UIN Maliki Press, 2010)

Ruspita Rani Pertiwi, “ManajemenDakwahBerbasis Masjid”, Jurnal MD, Vol. 1, No. 1, ( Juli-Desember, 2008)

Sugiyono. 2016. MetodePenelitianKuantitatif, Kualitatifdan R&D. (Bandung: Alfabeta, 2016)

Syafaruddin&Nurmawati, PengelolaanPendidikanMengembangkanKeterampilanManajemenPendidikanMenujuSekolahEfektif (Medan: Perdana Publishing, 2011)

Syafaruddin, ManajemenLembagaPendidikan Islam (Jakarta: Ciputat Press, 2005)

Syukri, Dasar-DasarStrategiDakwah Islam, (Surabaya:Al-Ikhlas, 1983)




DOI: https://doi.org/10.24952/tad.v3i1.3879

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




View My Stats