Perkembangan Tema Dalam Historiografi Islam: Suatu Telaah
Abstract
Artikel ini membahas mengenai perkembangan tema yang ada dalam karya sejarah atau historiografi di dunia Islam (Historiografi Islam). Perkembangan tema dalam historiografi Islam dapat dilihat berdasarkan perkembangan pada masa klasik hingga modern dengan melihat pada keragaman bentuk, isi, dan corak. Artikel ini ditulis dengan pendekatan deskriptif kualitatif dengan didukung metode pengumpulan data menggunakan studi pustaka. Dari hasil penelitian diketahui bahwa meskipun berasal dari sumber yang sama (al-Qur’an dan hadis) namun terdapat keragaman tema dalam historiografi Islam. Dalam perkembangan awalnya kemudian terdapat kecenderungan akan kuatnya tema politik dalam historiografi Islam. Namun demikian, kecenderungan ini pada akhirnya mendapat kritik hingga memunculkan beragam tema lain sesuai dengan perkembangan zaman penulisan historiografi Islam.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abdullah, Taufik. Ilmu Sejarah dan Historiografi: Arah dan Perspektif. Edited by Abdurrachman Surjomihardjo. Jakarta: Gramedia, 1985.
Budiharsono, Suyuti S. Politik Komunikasi. Jakarta: Grasindo, 2003.
Effendi. "Menguak Historiografi Islam dari Tradisonal-Konvensional Hingga Kritis-Multidimensi." Jurnal TAPIS 9, no. 1 (2013): 120-132.
Hak, Nurul. Ke arah Rekonstruksi Historiografi Islam Klasik. Makalah Diskusi Forum Komunitas Mahasiswa Sungai Cincin (FKMSC) dan INSISTS, 2007.
Herlina, Nina. Historiografi Indonesia dan Permasalahannya. Bandung: Satya Historika, 2008.
Kamaruzzaman. Relasi Islam dan Negara Perspektif Modernis dan Fundamentalis. Jakarta: Indonesiatera, 2001.
Kanumoyoso, Bondan. Sejarah, Historiografi, dan Perubahan. https://anotasi.com/historiografi/ (accessed Maret 10, 2022).
Maryam. "Kontribusi Ibnu Khaldun dalam Historiografi IslamJurnal Thaqafiyyat,." Thaqafiyyat 13, no. 1 (2012): 205-222.
Prayogi, Arditya. "Paradigma Positivisme dan Idealisme dalam Ilmu Sejarah: Tinjauan Reflektif Terhadap Posisi Sejarah Sebagai Ilmu." Tamaddun: Jurnal Kebudayaan Dan Sastra Islam 21.1 (2021): 75-90.
Prayogi, Arditya. "Pendekatan Kualitatif dalam Ilmu Sejarah: Sebuah Telaah Konseptual." Historia Madania: Jurnal Ilmu Sejarah 5.2 (2021): 240-254.
Prayogi, Arditya. "Ruang Lingkup Filsafat Sejarah dalam Kajian Sejarah." SINDANG: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Kajian Sejarah 4.1 (2022): 1-10.
Susanto, Dwi. "Historiografi Islam: Pertumbuhan dan Perkembangan dari Masa Klasik-Modern." Jurnal Al Manar 6, no. 2 (2012).
Suseno, Franz Magnis. Pemikiran Karl Marx: Dari Sosialisme Utopis ke Perselisihan Revisionisme. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2010.
Tirta, Tyson. "Pendekatan Sejarah Global dalam Usaha Memahami Karakter Bangsa." ABAD: Jurnal Sejarah 1, no. 1 (2017): 107-118.
Umar, Muin. Historigrafi Islam. Jakarta: Rajawali Press, 1987.
Wibowo, Wahyu. Berani Menulis Artikel: Babakan Baru Kiat Menulis Artikel Untuk Media Massa Cetak. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1989.
Yakub, M. "Tema-Tema Historiografi Islam Awal." Jurnal Al-Fikr 16, no. 3 (2012): 525-539.
Yatim, Badri. Historiografi Islam. Jakarta: Logos Wacana Ilmu, 1997.
Zakaria, Mumuh Muhsin. Gerak Sejarah. Diktat Kuliah Jurusan Sejarah Universitas Padjadjaran, 2007.
DOI: https://doi.org/10.24952/multidisipliner.v9i1.5121
Refbacks
Copyright (c) 2022 Arditya Prayogi, Dewi Anggraeni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats
Editorial Office:
Pascasarjana UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan;
Jl. T. Rizal Nurdin Km. 4,5 Sihitang 22733 Padangsidimpuan, North Sumatera, Indonesian.
Phone: (+62) 634 22080 Faximili: (+62) 634 24022 e-mail: studimultidisipliner01@gmail.com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.