PENGARUH MAQASHID SYARIAH INDEX, PROFITABILITAS DAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK
Abstract
Abstract
Realization of tax revenues in Indonesia has not yet reached the target, because tax revenues are not yet optimal and there is tax aggressiveness through tax avoidance and tax evasion. This study aims to analyze the effect of Maqashid Syariah Index (MSI), profitability and Corporate Social Responsibility (CSR) on tax aggressiveness. This type of research is quantitative research with a population of 13 Sharia Commercial Banks in Indonesia during the 2013-2017 observation period. This study used a purposive sampling method and obtained samples of 5 Islamic Commercial Banks that met the criteria. Data analysis to test hypotheses using PLS. The results of this study indicate that the independent variable in explaining the dependent variable is 23% and is solved by other factors outside the study. The results showed that profitability had a significant effect on tax aggressiveness. Whereas MSI and CSR are not significant in tax aggressiveness.Keyword: Tax Aggressiveness, Maqashid Sharia Index, Corporate Social Responsibility
Abstrak
Realisasi penerimaan pajak di Indonesia belum mencapai target, karena penerimaan pajak yang belum optimal serta adanya penghindaran dan penggelapan pajak atau yang kita kenal dengan agresivitas pajak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Maqashid Syariah Index (MSI), profitabilitas dan Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap agresivitas pajak. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif dengan populasi dalam penelitian ini sebanyak 13 Bank Umum Syariah di Indonesia selama periode observasi 2013-2017. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sampel 5 Bank Umum Syariah yang memenuhi kriteria. Analisis data untuk menguji hipotesis menggunakan PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel independen dalam menjelaskan variabel dependen adalah 23% dan diselesaikan oleh faktor lain di luar penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap agresivitas pajak. Sedangkan MSI dan CSR tidak signifikan pada agresivitas pajak.
Kata Kunci: Agresivitas Pajak, Maqashid Syariah Index, Corporate Social Responsibility
Keywords
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.24952/tijaroh.v5i1.1691
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 At-tijaroh: Jurnal Ilmu Manajemen dan Bisnis Islam
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.